Sembilan Putra Putri Terbaik SMAN 1 Karanganyar berlaga di Olimpiade Sains Nasional Tingkat Provinsi (OSN-P)

Smansakra – Olimpiade Sains Nasional Tingkat Provinsi (OSN-P) dilaksanakan pada 22- 25 Agustus 2022, sementara itu OSN Tingkat Nasional dihelat pada 3-8 Oktober 2022. Diketahui, Olimpiade Sains Nasional (OSN) yang dilaksanakan oleh Pusat Prestasi Nasional bertujuan untuk memfasilitasi bakat, minat, dan prestasi peserta didik di bidang sains. Selain itu, kompetisi sains ini diharapkan mampu membentuk peserta…

Dra. Suliyastuti, MM Mendapat Penghargaan sebagai Kepala Sekolah Berprestasi di Bidang Literasi

Kepala SMA Negeri 1 Karanganyar, Dra Suliyastuti, MM, mendapat penghargaan sebagai Kepala Sekolah Berprestasi di Bidang Literasi. Prestasi yang diberikan oleh Nyalanesia, sebuah platform yang menyajikan puluhan program literasi terintegrasi yang memfasilitasi Akademisi Indonesia, atas prestasi, dedikasi dan partisipasi yang telah diberikan  dengan mengikutsertakan siswa-siswinya dalam Program Gerakan Sekolah Menulis Buku Nasional . Literasi adalah…

Oktavia Berliana Cahyadewi Juara 3 Putri Lawu dan Akbar Zaron Jiwa Yanu Juara Kepribadian Putra Lawu

Smansakra – Siswa dan siswi dari SMAN 1 Karanganyar berhasil mendapatkan kejuaraan pada ajang pemilihan Putra Putri Lawu duta wisata kabupaten Karanganyar tahun 2022. Yaitu Akbar Zaron Jiwa Yanu siswa XII IPA 5 sebagai juara Kepribadian Putra Lawu dan Oktavia Berliana Cahyadewi sebagai Juara 3 Putri Lawu. Putra Putri Lawu merupakan ajang pemilihan Duta Wisata…

SMAN 1 Karanganyar Mengisi Kegiatan Jumat Sehat dengan Jalan Pagi dan Bersepeda

Jumat, 12 Agustus 2022 SMAN 1 Karanganyar melaksanakan kegiatan Jumat sehat. Kegiatan Jumat Sehat merupakan program sekolah untuk membiasakan dan membudayakan seluruh warga sekolah untuk berolah raga. Pukul 07.15 selesai tadarus bersama, siswa siswa kelas 10, 11 dan 12 segera menuju ke lapangan bawah untuk berkumpul dan bersiap melaksanakan jalan pagi. Didampingi oleh beberapa bapak…

Solahuddin Al-Ayyubi Meraih Medali Perunggu di Kejuaraan ASEAN Para Games (APG) XI 2022

Surakarta salah satu kota di Indonesia yang terletak diprovinsi Jawa Tengah  yang beruntung terpilih sebagai tempat diselenggarakannya ASEAN Para Games (APG) XI 2022. Tepatnya diselenggarakannya Para Games digelar di Stadion Manahan Solo. Para games dimulai dari tanggal 30 Juli 2022 dan resmi ditutup oleh Presiden RI yaitu Bapak Joko Widodo pada tanggal 6 Agustus 2022.…

SMAN 1 Karanganyar Menerima 23 Mahasiswa Praktik Kependidikan Universitas Negeri Yogyakarta

SMA Negeri 1 Karanganyar kembali menerima mahasiswa Praktik Kependidikan (PK). Sebanyak 23 mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) mengikuti acara Penerimaan dan Pengenalan Guru Pamong pada hari Selasa, 2 Agustus 2022. Acara tersebut berlangsung di ruang pertemuan SMA N 1 Karanganyar yang dimulai pada pukul 10.00 WIB. Penyerahan mahasiswa secara langsung disampaikan secara simbolis oleh Dosen…

Dewan Ambalan Pangeran Diponegoro-R.A Kartini Melaksanakan Kegiatan Penerimaan Penegak Tamu (P3T)

Dewan Ambalan P.Diponegoro-R.A Kartini telah melaksanakan kegiatan Penerimaan Penegak Tamu yang disingkat menjadi P3T. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jum’at, 29 Juli 2022 yang bertujuan untuk meningkatkan ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan Cinta Tanah Air, Mengembangkan nilai-nilai kepramukaan ke dalam setiap diri anggota Pramuka, mengetahui dan paham lingkungan sekitar SMA Negeri 1 Karanganyar,…

Isnaini Nur Rofiah Atlet Artistic Gymnastic Meraih 1 Emas dan 2 Perunggu di POPDA Jateng

Siswa SMAN 1 Karanganyar kembali menorehkan prestasi. Isnaini Nur Rofiah, atlet artistic gymnastic atau senam artistik berlaga di ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) tingkat Provinsi Jawa Tengah yang diadakan di Pati tanggal 14 Juli 2022. Isnaini berhasil merebut 3  medali yaitu Medali Emas Kategori Alat Meja Lompat, Medali Perunggu kategori Serbabisa dan Medali Perunggu…

SMAN 1 Karanganyar Meraih Juara 3 Lomba Tari Gambyong se-Karesidenan Surakarta

SMAN 1 Karanganyar mengirimkan tiga siswinya untuk mengikuti perlombaan Tari Gambyong yang diselenggarakan oleh UKM UPKD FKIP UNS dengan memperebutkan piala walikota Surakarta. Perlombaan di selenggarakan di Pendapa Javanologi UNS pada tanggal 21 Juli 2022 dimulai pada pukul 08.00. Latihan tari Gambyong dengan arahan dan bimbingan dari Ibu Tjatur Sri Rahayu SK., S.Kar dan Ryndhu…