Pelantikan Penegak Bantara dengan Tema “One Step to Second Class Rover Ranger”

Smansakra –  Dewan Ambalan SMAN 1 Karanganyar, Pangeran Diponegoro dan R.A Kartini telah melaksanakan Pelantikan Penegak Bantara dengan tema “One Step to Second Class Rover Ranger”. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jumat – Sabtu, 10 – 11 Februari 2023 dengan peserta seluruh siswa siswi kelas X SMAN 1 Karanganyar, yang bertujuan untuk melantik calon Penegak Bantara…

Eric Cantona dan Dafa Jati Ramadhan Meraih Juara 1 Bola Volly POPDA Tingkat Kabupaten Karanganyar

Smansakra –  Eric Cantona dan Dafa Jati Ramadhan Kelas XE5 siswa SMA N 1 Karanganyar berhasil meraih Juara 1 Bola Volly pada kejuaraan Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Tingkat Kabupaten Karanganyar yang diikuti oleh 17 tim pelajar Kecamatan se Kabupaten Karanganyar. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Karanganyar. Tahapan untuk menjadi juara,Eric…

Sabina Sinkhu Fisicellasiswa dan Ibu Ediati, S.Pd., M.Pd Menjadi Duta Indonesia pada Acara The ASEAN Young Creative Artwork di Laos

Smansakra- Sabina Sinkhu Fisicellasiswa  kelas XI IPA 1 dan guru pendampingnya Ibu Ediati, S.Pd., M.Pd dari SMAN 1 Karanganyar Provinsi Jawa Tengah menjadi perwakilan Indonesia pada acara The ASEAN Young Creative Artwork yang diselenggarakan di Vientiene, Laos pada tanggal 6 – 10 Februari 2023. The ASEAN Young Creative Artwork mengundang perwakilan dari masing-masing negara anggota…

PASMAGRISAKA berhasil mendapatkan Juara 1 Kategori Pelajar Putra pada lomba Aldakawanaseta Orienteering Dinus Fest (AODF) 2023

Minggu, 22 Januari 2023 Organisasi Pencinta Alam SMA Negeri 1 Karanganyar (PASMAGRISAKA) berhasil mendapatkan Juara 1 Kategori Pelajar Putra pada lomba Aldakawanaseta Orienteering Dinus Fest (AODF) 2023 yang diselenggarakan oleh Universitas Dian Nuswantoro, Semarang. Orienteering adalah olahraga yang membutuhkan keterampilan navigasi menggunakan peta dan kompas untuk mencapai berbagai titik di medan yang beragam sambil bergerak…

Pemberian Penghargaan Juara pada Kemah Blok Ke -11

Smansakra-Selasa, 17 Januari 2023 diadakan upacara bendera dihalaman selatan SMAN 1 Karanganyar. Pada acara pemberian penghargaan, pembina upacara ibu Prastiwi Idha Rochani,S.Si.M.Pd didampingi dengan pembina Pramuka Ibu Sunarti,S.Pd memberikan hadiah pada para juara yang menjuarai acara “Kemah Blok ke XI.” Adapun peraih juara pada kejuaraan Kemah Blok sebagai berikut : • Juara Pentas Seni 1.…